Cara Memasang Indikator pada METATRADER

Cara  Memasang Indikator custom pada METATRADER






  • siapkan indikator custom nya , seperti contoh guassianrainbow.ex4 
  • copy indikator tersebut (CTRL + C)
  • Buka platfrom metatrader , pilih open file Di pojok kiri atas
  • pilih MQL4-Indicators
  • paste di sini ...
  • tutup metatrader , lalu buka kembali (refresh)
  • pilih navigator , lalu cari indicator custom tersebut , lalu drag and drop ke kanan ...
  • lalu klik OK ... 
  • dan indikator sudah terpasang 

 download MT4

.
.
.
.

Semoga bermanfaat dan Selamat menggunakan ...
 ...Salam Provit...

Comments

Popular posts from this blog

Semafor indicator

Buyer Vs Seller Indicator Free

2 Indikator Gabungan

3 mode OPEN POSISI

INDICATOR BB TREND